Pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia (PMI) Negara Penempatan Malaysia Untuk Peningkatan Kapasitas dan Persiapan Kemandirian

Authors

  • Devi Mariatul Qiptiah Universitas Mochammad Sroedji
  • Muallief Umar STAI Miftahul Ula
  • Dian Sudiantini Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.47134/comdev.v5i2.273

Keywords:

Indonesian migrant workers, empowerment, independence

Abstract

KBRI Malaysia menampung sebanyak kurang lebih 200 Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang bermasalah dengan pelanggaran hukum, kekerasan fisik dari majikan, pembayaran gaji yang tidak sesuai, shock culture, dan berbagai permasalahan lainnya sehingga para PMI harus memutus hubungan kerja dan ditampung sementara di KBRI Malaysia. Para PMI yang sedang dalam proses pemulangan ke Indonesia perlu dibekali ketrampilan dan wawasan yang luas agar menjadi masyarakat mandiri ketika kembali ke kampung halaman di Indonesia. Oleh karena itu kegiatan PKM ini bekerjasama dengan Atase Pendidikan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Kuala Lumpur - Malaysia, dan Perhimpunan Pelajar Indonesia Universitas Pendidikan Sultan Idris (PPI UPSI) Malaysia. Sebanyak 328 akademisi dari 114 Perguruan Tinggi di Indonesia dan 1 Perguruan Tinggi di Malaysia, ikut berkolaborasi dalam kegiatan PKM Internasional ini. Peserta (PKM) Internasional terdiri dari dosen, mahasiswa dan tenaga kependidikan berupaya untuk meningkatkan kapasitas dan persiapan kemandirian para Pekerja Migran Indonesia. Kegiatan PKM diisi dengan berbagai pelatihan keterampilan yang dilaksanakan secara daring dan luring sejak September-Desember 2023. Hasil dari PKM ini adalah peningkatan keterampilan yang dimiliki oleh para PMI sebagai bekal persiapan kemandirian ketika kembali ke kampung halaman baik di bidang ekonomi kreatif, kepedulian kesehatan mental, serta modal untuk membuka lapangan kerja.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aswindo, M., Hanita, M., & Simon, A. J. (t.t.). Jurnal Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia KERENTANAN DAN KETAHANAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA DI MALAYSIA PADA MASA PANDEMI COVID-19 The Vulnerability and Resilience of Indonesian Migrant Workers At Malaysia in the Midst of The COVID-19 Pandemic.

Dan, W., & Kharisma, D. B. (2023). Optimalisasi Peran Pemerintah Desa Dalam Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (Waluyo. Dalam Dona Budi Kharisma) (Vol. 12, Nomor 1). https://www.bp2mi.go.id/statistik-detail/data-penempatan-dan-pelindungan-pmi-periode-

Dewandaru, B., Rahmadi, A. N., & Sya’idah, E. H. (t.t.). Warmadewa Economic Development Journal Pemanfaatan Remitansi Pekerja Migran Indonesia Serta Peran Usaha Pekerja Migran Indonesia Purna Untuk Pembangunan Desa Asal. Warmadewa Economic Development Journal, 2(2), 2019–2063. https://doi.org/10.22225/wedj.2.2.1297.44

Fadillah, A., Nopitasari, D., Bilda, W., Yanti, R., Sulistyo, D. R., & Aini, I. D. N. (2023). Pelatihan Literasi Digital Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Hongkong. Jurnal Anugerah, 5(1), 33–40. https://doi.org/10.31629/anugerah.v5i1.4867

Febrianti, N. Z., & Afifah, W. (2023). PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEKERJA MIGRAN INDONESIA YANG MENGALAMI KEKERASAN DI LUAR NEGERI. Bureaucracy Journal : Indonesia Journal of Law and Social-Political Governance, 3(1). https://doi.org/10.53363/bureau.v3i1.174

IMPLEMENTASI FUNGSI KEIMIGRASIAN TERHADAP PERLINDUNGAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA (Implementation of Immigration Function for Protection of Indonesian Migrant Workers). (t.t.).

Jungjungan Simamora BPSDM Provinsi Kalimantan Barat, H., & Gusti Johan, jalan. (2021). Penerapan Hukum Perlindungan Pekerja Migran Indonesia sebagai Implementasi Good Governance Pengawasan Ketenagakerjaan. Jurnal Widyaiswara Indonesia, 2(3), 137–148.

Lia Yunita, S., Novia Atmadani, R., Studi Farmasi, P., & Ilmu Kesehatan, F. (2021). IBM DAGUSIBU OBAT DAN PEMERIKSAAN KESEHATAN BAGI PEKERJA MIGRAN INDONESIA (PMI) DI TAIPEI, TAIWAN. 4(2).

Matompo, O. S., & Vivid Izziyana, W. (2022). Perlindungan Hukum Pekerja Migran Perempuan Indonesia Non Prosedural di Saudi Arabia Berdasarkan Hak Konstitusional Warga Negara. Dalam EGALITA : Jurnal Kesetaraan dan Keadilan Gender (Vol. 17, Nomor 2).

Penduduk Indonesia Tembus 278 Juta Jiwa hingga Pertengahan 2023. (t.t.).

Priambodho, D. T. (t.t.). Penanganan Pengaduan Pekerja Migran Indonesia: Studi Kasus di Jawa Timur Handling Indonesian Migrant Worker Complaints: A Case Study in East Java. https://e-journal.unair.ac.id/JGAR/index

Skaut, V., & Triputro, W. (t.t.). PENCEGAHAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA (PMI) ILEGAL. https://ejournal.lumbungpare.org/index.php/maras

Sosiologi, J. P., Cahyana, N., Saputra, E., & Pierewan, A. C. (t.t.). PENGARUH MIGRASI TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI INDONESIA.

Downloads

Published

07/23/2024

How to Cite

Qiptiah, D. M. ., Umar, M. ., & Sudiantini, D. . (2024). Pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia (PMI) Negara Penempatan Malaysia Untuk Peningkatan Kapasitas dan Persiapan Kemandirian. Journal of Community Development, 5(2), 250–257. https://doi.org/10.47134/comdev.v5i2.273

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.